No products in the cart.
Hard Box Custom, Bikin Produk Makin Terlindungi dan Bersaing
Barang yang rapuh atau mudah pecah memang butuh banget yang namanya perlindungan extra agar sampai ditujuan dengan selamat. Tentu untuk mewujudkan hal ini pelaku usaha harus melakukan usaha lebih bukan?? Nah, supaya kamu nggak ribet, mimin bakalan kasih kamu solusi praktis mengemas produk yang rapuh atau mudah tergores. Solusinya adalah menggunakan hard box, kalau bisa sih yang custom sekalian. Kenapa harus custom?? Soalnya produk nggak cuma butuh perlindungan, tetapi juga pemasaran, agar penjualan tetap jalan dan jadi pilihan pelanggan. Maka dari itu, sangat disarankan banget buat menjadikan hard box custom sebagai andalan. Dibawah ini beberapa alasan yang bakalan memperkuat motivasi kamu buat pakai kemasan satu ini:
- Tampilan produk makin profesional
Jika kamu pakai hard box custom, produk kamu bakalan terlihat lebih profesional dan menarik di mata konsumen. Apalagi, dengan tambahan logo dan desain merek, bakalan nambah kepercayaan pelanggan.
- Meningkatkan brand awareness
Hard box yang dicetak dengan merek yang tertera pada kemasan bisa membantu meningkatkan kesadaran merek kalian di pasar. Apalagi, jika ditunjang dengan kualitas produk yang mumpuni, tentu akan menjadi pilihan yang berkelanjutan.
- Lebih ramah lingkungan
Packaging multifungsi satu ini dapat didaur ulang dan dijadikan bahan baku untuk kemasan kardus yang baru. Dengan menggunakan hard box yang ramah lingkungan, kalian dapat membantu menjaga lingkungan dan mengurangi dampak negatif terhadap alam.
- Perlindungan yang lebih baik
Dirancang dengan bahan yang lebih tebal dan kuat dibandingkan dengan kemasan kardus biasa. Hal ini membuatnya lebih tahan terhadap benturan, guncangan, atau tekanan selama pengiriman. Dengan demikian, produk kalian akan tetap dalam kondisi prima dan tidak rusak selama perjalanan.
Bisa disimpulkan nih, kamu wajib banget pakai “ hard box” jika mau lebih aman dan tahan banting. Yuk, rasakan manfaat box kardus satu ini sekarang juga. Buat order atau tanya-tanya, kamu bisa langsung menghubungi packaging.co.id melalui nomor : 081-6677-618. Atau bisa juga nih datang langsung ke kantor kami yang beralamatkan di Jl. Imogiri Timur Km. 7, No. 66 Grojogan – Wirokerten – Banguntapan Bantul -Yogyakarta – 55194